Bung Binder Punya Teori Menarik, Kenapa Elkan Banggot Tak Dipanggil STY Perkuat Timnas Indonesia

- 19 Mei 2024, 14:05 WIB
Bung Binder berikan sindiran kepada pengamat sepak bola lokal pride yang ingin Shin Tae-yong keluar dari Timnas Indonesia
Bung Binder berikan sindiran kepada pengamat sepak bola lokal pride yang ingin Shin Tae-yong keluar dari Timnas Indonesia /Tangkap layar Youtube @Bola Bung Binder/

PR JABAR- Pemain Ipswich Town Elkan Banggot ramai diperbincangkan di Media Sosial (Medsos) akhir-akhir ini, pasca pemanggilan ke skuad timnas Indonesia, ia malah tengah asyik mengisi liburannya.

Elkan Banggot memang menjadi andalan Shin Tae Yong, pemain jangkung Ipswich Town ini bisa menjadi opsi untuk menambah kekuatan lini belakang Timnas Indonesia.

Pemanggilan 22 pemain Timnas Indonesia yang telah diumumkan Shin Tae Yong untuk dipersiapkan melawan Irak, justru nama Elkan Banggot tidak muncul di daftar tersebut. 

Baca Juga: Elkan Baggott Jadi Sasaran Amukan Nitizen di Medsos Gegara Ini

Absennya Elkan Baggot di skuad Timnas Indonesia buat kualifikasi Piala Dunia 2026 tentu membuat banyak orang yang heran-heran, termasuk pandit senior Bung Binder.

Elkan Baggot, yang biasanya jadi andalan Shin Tae-yong, tiba-tiba nggak dipanggil buat dua laga penting lawan Irak dan Filipina bulan Juni nanti. Apa yang sebenernya terjadi?

Menurut Bung Binder, STY fokus memperkuat lini belakang. Timnas kita punya banyak pemain belakang berkualitas seperti Jordi Amat, Jay Idzes, Rizky Ridho, dan lainnya.

Baca Juga: Indonesia vs Irak di Piala Asia 2023, Elkan Baggott: Saya Ingin Keluarga Bangga

Dalam dua pertandingan terakhir, Timnas nggak kebobolan gol, jadi ada kemajuan di sektor pertahanan. Mungkin STY merasa percaya diri dengan opsi yang ada tanpa harus memanggil Elkan.

Halaman:

Editor: Nurhidayat

Sumber: Berbagai Sumber Spirit Football


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah