Berikut Ini 6 Nama Pemain yang Tidak Dipanggil Timnas Belanda di Euro 2024

- 23 Mei 2024, 17:49 WIB
Timnas Belanda/PR JABAR
Timnas Belanda/PR JABAR /FB@Gila Bola/

PR JABAR- Pelatih Timnas Belanda, Ronald Koeman, baru saja mengumumkan skuad Sementara yang akan berlaga di Euro 2024.

Dari 30 nama yang dipanggil, tidak terdapat sejumlah pemain yang sempat dikaitkan akan dinaturalisasi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI). Tidak munculnya nama mereka di skuad Euro 2024 wajib dimanfaatkan PSSI untuk memproses naturalisasi nama-nama di bawah ini.

Sebab, Timnas Indonesia membutuhkan tenaga pemain Keturunan tambahan untuk memberi perlawanan saat mentas di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Lantas, siapa saja pemain yang dimaksud?

Baca Juga: Komentar Pelatih Thailand Tentang Perfoma Timnas Indonesia di Asia

Berikut ini nama 6 pemain yang tidak dipanggil pelatih Ronald Koeman Timnas Belanda di Euro 2024.

1. Kevin Diks (FC Copenhagen)

Sempat beredar Kabar, Kevin Diks masuk radar Timnas Belanda. Performa brilian Bersama FC Copenhagen (mencetak 4 gol dan 2 assist dari 48 penampilan) membuat Ronald Koeman dikabarkan kepincut kepada Kevin Diks.

2. Jairo Riedewald

Jairo Riedewald kabarnya akan tiba di Indonesia pada akhir Mei 2024. Gelandang Crystal Palace ini tiba di Indonesia untuk menjalani proses naturalisasi sebagai Warga Negara Indonesia (WNI).

Halaman:

Editor: Nurhidayat

Sumber: Berbagai Sumber FB@Gila Bola


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah