Gagal Cuan! Harga Emas Antam Anjliok Jadi Rp1,350 Juta per Gram Bikin Investor Emas Ketar-Ketir

- 27 Juni 2024, 10:47 WIB
Harga emas antam Bandung hari ini Kamis 27 Juni 2024 anjlok
Harga emas antam Bandung hari ini Kamis 27 Juni 2024 anjlok /PEXELS/Michael Steinberg/

PR JABAR – Terpantau dari laman Logam Mulia, kamis pagi (27/6/2024) harga emas batangan Antam  (PT Aneka Tambang Tbk) anjlok sebesar Rp11.000 membuat investor emas ketar-ketir karena gagal cuan hari ini.

Hari ini harga emas antam menjadi Rp1.350.000 per gram, padahal sehari sebelumnya, Rabu (26/6/2024) harga emas Antam berada di harga Rp1.361.000 per gram.

Sedangkan harga jual kembali (buyback) emas batangan pada hari ini, yakni sebesar Rp1.220.000 per gram.

Berikut  ini harga pecahan emas Antam yang tercatat pada laman  Logam Mulia Kamis (27/6/2024) :

Baca Juga: Turun Lagi, Harga emas Antam Rabu 24 April 2024 Jadi Rp1,320 juta per gram

Harga emas 0,5 gram: Rp725.000

Harga emas 1 gram: Rp1.350.000

Harga emas 2 gram: Rp2.640.000

Harga emas 3 gram: Rp3.935.000

Harga emas 5 gram: Rp6.525.000

Harga emas 10 gram: Rp12.995.000

Halaman:

Editor: Lina Lutan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah