Hasil Euro 2024: Gol Spektakuler Wonderkid Arda Guler. Pecahkan Rekor Yang Dipegang Christiano Ronaldo

- 19 Juni 2024, 09:34 WIB
Wonderkid Turki ARDA GULER Cetak  Gol spektakuler sekaligus Pecahkan rekor Christiano Ronaldo sebagai pemain termuda yang mencetak gol di ajang Piala Eropa
Wonderkid Turki ARDA GULER Cetak Gol spektakuler sekaligus Pecahkan rekor Christiano Ronaldo sebagai pemain termuda yang mencetak gol di ajang Piala Eropa /Instagram / ardaguller/

PR JABAR - Pertandingan skuad Turki melawan Georgia berlangsung menarik, dimana kedua tim membuka laga dengan bermain cukup terbuka dan masing-masing saling melakukan inisiatif serangan.

Membukukan kemenangan 3-1 atas Georgia, Turkey menjadi pemuncak klasemen sementara Grup F di ajang Euro 2024.

Turkey juga membuat rekor pemain muda terbaru yang berhasil mencetak gol. Arda Guler mencetak gol kedua Turkey di menit ke 65.

Baca Juga: Pembuktian Kai Havertz Sebagai Penyerang Berbahaya Di Euro 2024. Striker Yang Menyukai Posisi False Nine

Baca Juga: Bersama Jamal Musiala, Florian Writz Jadi Gelandang Menakutkan Jerman, Ini Profil Karir Mudanya

Rekor tersebut sebelumnya di pegang Christiano Ronaldo yang bermain di Euro 2004 dan memasukan gol saat usia 19 tahun dan 128 hari.

Wonderkid Arda Guler mematahkan rekor Ronaldo saat membuahkan gol kemenangan untuk Turkey di usia 19 tahun 114 hari.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Arda Güler (@ardaguler)

Baca Juga: WonderKid Jamal Musiala Pemain Terbaik di Laga Pembuka Euro 2024, Ini Profil Gelandang Serang Jerman

Jalan Pertandingan Turkey vs Georgia

Halaman:

Editor: Sanny Abraham


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah