Suka Tidur Seranjang dengan Kucing atau Anjing? Waspada Mengganggu Kesehatan Anda

- 21 Januari 2024, 22:50 WIB
Ternyata Tidur dengan Kucing Peliharaan, Tak Banyak Orang yang Tahu
Ternyata Tidur dengan Kucing Peliharaan, Tak Banyak Orang yang Tahu /

 

PR JABAR - Bagi para pemilik hewan peliharaan, seperti anjing atau kucing, hidup bersama mereka seperti tinggal bersama anggota keluarga lainnya. Tidak heran bila banyak yang memilih tidur dengan anjing atau kucing. Namun, sehatkah kebiasaan tersebut?

Para ahli mengatakan bahwa sebenarnya kebiasaan tersebut tidak disarankan karena bisa memengaruhi kesehatan si pemilik kucing. Berikut adalah sejumlah risiko kesehatan ketika tidur bersama hewan peliharaan.

 

1. Kualitas tidur terganggu

 

Tidak semua kucing bisa tenang ketika si pemilik tidur. Ada kalanya mereka bergerak-gerak, bermain dengan tangan Anda, menggaruk-garuk, mendengkur keras, atau bahkan mengeong minta makan. Terlebih lagi, sebagian kucing lebih aktif pada malam hari.

 

Semua keributan dan gerakan yang mereka buat akhirnya akan mengganggu tidurmu. Bukannya bikin tenang, justru kehadiran mereka sering kali membuat kita sering terbangun tengah malam.

 

Halaman:

Editor: Iswahyudi


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah