45 KM dari Pusat Kota Ciamis, Terdapat Kampung dengan Seribu Larangan, Tak Boleh Bangun Rumah Tembok...

- 29 Desember 2023, 05:00 WIB
Ilustrasi. Potret Suasana Pedesaan
Ilustrasi. Potret Suasana Pedesaan /Pixabay/scordion

Sebagai gantinya, konstruksi rumah harus terdiri dari bahan bilik dan kayu dengan atap dari ijuk.

Rumah yang dibangun di kampung ini harus memiliki struktur sebagai rumah panggung dan tidak diperbolehkan memiliki kamar mandi di dalamnya.

2. Tata Letak Rumah

Pada Kampung Adat Kuta, selain larangan terkait material bangunan, tata letak rumah juga memiliki aturan ketat.

Rumah harus ditempatkan berhadapan satu sama lain dan dibatasi hingga empat unit rumah saja.

Baca Juga: Apa Kepanjangan Depok? Sederet Nama Daerah di Jawa Barat yang Berasal dari Singkatan

3. Peraturan di Hutan Keramat Leuweung Gede

Suasana asri Kampung Adat Kuta
Suasana asri Kampung Adat Kuta _iamiqbal

Ketika seseorang ingin memasuki hutan keramat di Kampung Adat Kuta, berlaku serangkaian aturan yang harus diikuti.

Misalnya, dilarang menggunakan pakaian berwarna hitam, memakai alas kaki, mengenakan perhiasan, atau bahkan buang air kecil di area tersebut.

Halaman:

Editor: Raqsan Jani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah