PPDB Jakarta 2024 Cara Pengajuan Akun Pra Pendaftaran, Cek Link Pendaftaran CPBD SMP, SMA dan SMK

- 3 Juni 2024, 08:26 WIB
Cara pengajuan akun PPDB Jakarta 2024. LInk Informasi pra pendaftaran
Cara pengajuan akun PPDB Jakarta 2024. LInk Informasi pra pendaftaran /ilustrasi/

PR JABAR - Informasi cara pengajuan akun PPDB Jakarta 2024 bagi calon siswa CPBD secara online yang telah dibuka pada hari ini 3 Juni 2024.  

Tahapan pengajuan akun wajib dilakukan untuk siswa CPBD sebagai bagian dari prapendaftaran PPDB Jakarta 2024, proses ini akan ditutup pada hari Rabu tanggal 5 Juni 2024.

Calon siswa yang akan melanjutkan ke jenjang SMP, SMA, dan SMK di Jakarta segera lakukan pengajuan akun PPDB Jakarta yang telah dibuka hari ini 3 Juni 2024.

Baca Juga: 3 Biaya Haji 2024 dan Cara Daftar Yang Perlu Anda Ketahui. Kenali Apa Haji Reguler, ONH Plus dan Furoda

Baca Juga: CEK Informasi Cara Pengambilan PIN Daftar Dokumen dan Jadwal Pra Pendfataran di Link PPDB Jatim Net 2024

Proses Pengajuan akun PPDB Jakarta 2024 dapat dilakukan secara online, para orang tua dan siswa CPBD tidak harus mendatangi sekolah tujuan peserta didik.

Tahap prapendaftaran PPDB Jakarta 2024 adalah proses pengajuan akun PPDB secara online yang terdiri dari registrasi data diri, verifikasi data, serta aktivasi CPDB.

Cara Pengajuan Akun PPDB Jakarta 2024

Untul melakukan pengajuan akun ppdb.jakarta.go.id, ada beberapa dokumen yang perlu dilengkapi antara lain:

  • Kartu Keluarga (KK) format PDF berukuran 1 MB 
  • Rapor/ijazah jenjang pendidikan sebelumnya format PDF berukuran 1 MB
  • Akta kelahiran dan/atau Kartu Keluarga sebelumnya format PDF berukuran 1 MB
  • Dokumen Pendukung bila ada perbedaan nama orangtua/wali pada KK (Surat Kematian/Akta Cerai/Surat Perwalian Anak Di Bawah Umur atau Putusan/Penetapan Pengadilan) format PDF berukuran 1 MB

Dokumen diunggah secara online bersamaan dengan proses pra pendaftaran PPDB Jakarta 2024.

Cek ulang keabsahan dan juga kelengkapan setiap dokumen sebelum menyelesaikan tahap pra pendaftaran.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah