Innalillahi, 234 Haji Indonesia Meninggal Dunia di Arab Saudi, Rata-rata Usia 60-70 Tahun

- 25 Juni 2024, 19:26 WIB
Ilustrasi Jemaah Haji. Sebanyak 234 haji Indonesia meninggal dunia.
Ilustrasi Jemaah Haji. Sebanyak 234 haji Indonesia meninggal dunia. /Foto/Pixabay-Konevi

Bagi jamaah yang hendak pulang, Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) mengimbau untuk mempersiapkan diri dengan baik, memastikan berat koper sesuai dengan ketentuan penerbangan, yaitu 32 kilogram.

"Menjaga kondisi kesehatan tubuh dengan makan yang teratur, menjaga asupan nutrisi dan istirahat yang cukup, membatasi ibadah sunah yang akan menguras energi, dan tetap menjaga hidrasi tubuh dengan minum yang cukup," tutur Widi.***

Halaman:

Editor: D Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah