Ajarkan pada Anak-anak, 6 Doa Harian Lengkap Teks Arab, Latin dan Artinya

- 2 Januari 2024, 19:20 WIB
Ilustrasi doa harian yang bisa diajarkan pada anak-anak sejak dini./Freepik
Ilustrasi doa harian yang bisa diajarkan pada anak-anak sejak dini./Freepik /

PR JABAR - Kumpulan doa sehari-hari ini bisa kita ajarkan kepada anak-anak sejak dini. Dengan begitu, kelak mereka hapal dan mengamalkanya setiap hari.

Berdoa kepada Allah SWT sudah menjadi keharusan bagi kita sebagai umat Muslim. Doa memiliki pengertian menyeru dan meminta sesuatu, hingga berdoa kepada Allah berarti menyeru terhadap-Nya dengan beribadah dan berharap sesuatu kepada-Nya.

Dalam menjalani kehidupan, kita dianjurkan untuk selalu berdoa sebelum melakukan aktivitas.

Baca Juga: Marc Marquez Bagikan Pengalaman Saat Pertama Kali Tunggangi Ducati Desmosedici GP23

Agar terbiasa berdoa, sudah sepantasnya kita sejak dini mengajarkan anak-anak untuk berdoa.

Doa Harian Lengkap Teks Arab, Latin dan Artinya

Berikut beberapa doa sehari-hari dan mudah dihafal yang bisa kita ajarkan kepada anak-anak.

1. Doa Sebelum Tidur

بِسْمِكَ اللّهُمَّ اَحْيَا وَ بِسْمِكَ اَمُوْتُ

“Bismika Allahumma ahyaa wa bismika amuut”.

Halaman:

Editor: D Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah