Apa Itu Tahun Baru Imlek dan Perbedaannya dengan Tahun Baru Candra? 

- 5 Februari 2024, 18:01 WIB
Tahun baru Imlek dirayakan setiap tahun
Tahun baru Imlek dirayakan setiap tahun /

PR JABAR - Tahun baru Imlek selalu dirayakan masyarakat China atau Tionghoa setiap tahunnya. Namun, cukup banyak yang belum sepenuhnya mengetahui ensensi perayaan ini.

Perayaan tahun baru Imlek atau disebut juga tahun baru China sudah menjadi kebudayaan dan tradisi. Untuk edisi 2024, yang merupakan tahun ke 2575 akan dirayakan Sabtu, (10/2/2024).

Mereka yang merayakan tahun baru Imlek biasanya akan melaksanakan berbagai tradisi. Misalnya membagikan angpao, membuat dekorasi dari hiasan Imlek, lampion, berdoa dan sembahyang, dan lainnya.

Baca Juga: Pertolongan Pertama Sakit Pinggang Secara Mandiri

Tradisi tahun baru Imlek juga mempunyai berbagai makna. Salah satunya dipercaya dapat membawa keberuntungan serta keberkahan.

Warga Indonesia pastinya sudah familiar dengan tahun baru Imlek atau Chinese New Year. Tapi, tidak demikian di China yang justru menyebutnya dengan Lunar New Year.

Perbedaan Chinese New Year dan Lunar New Year

Banyak yang mengira Chinese New Year atau tahun baru Imlek dan Lunar New Year adalah sama. Padahal, ada perbedaannya

* Chinese New Year

Chinese New Year atau tahun baru China dikenal juga dengan tahun baru Imlek. Menurut keterangan, itu merupakan perayaan terpenting orang Tionghoa.

Halaman:

Editor: Cecep Sumitra

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah