Serunya Wisata Edukasi di Kampung Batu Malakasari Bandung, Ada Outbound hingga Penangkaran Hewan

- 30 Januari 2024, 18:00 WIB
Kampung Batu Malakasari
Kampung Batu Malakasari /kampungbatu.co.id/

PR JABAR - Kampung Batu Malakasari merupakan destinasi wisata yang unik, yang memiliki sejarah sebagai bekas lokasi penambangan batu di Bandung.

Tempat ini kini telah diubah menjadi destinasi wisata dengan konsep edukasi, petualangan, dan kuliner.

Kampung Batu menawarkan beberapa wahana dan spot wisata utama, termasuk kegiatan outbound dan waterboom.

Di tengah-tengah area Kampung Batu, terdapat danau buatan yang luas, tempat pengunjung dapat menikmati kegiatan memancing atau menjelajahi sekitar danau.

Berikut adalah review lengkap tentang Kampung Batu Malakasari, sebagai referensi destinasi outbound yang direkomendasikan di Bandung selain Villa Kancil.

Baca Juga: Pesona Bumi Hejo Parahyangan, Wisata dengan Spot Nongkrong Terbaru di Bandung, Sudah Pernah ke Sini?

Alamat Kampung Batu

Kampung Batu terletak di Jalan Raya Banjaran (Rencong), Desa Malakasari, Kecamatan Baleendah, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

Dari pusat Kabupaten Bandung Barat, lokasi wisata ini berjarak sekitar 32 km ke arah tenggara.

Halaman:

Editor: Raqsan Jani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah