Tanggal Penting PPDB Jabar 2024 Tahap 2 SMA, SMK, Lengkap Link dan Langkah Pendaftaran

- 24 Juni 2024, 19:45 WIB
Link dan cara pendaftaran PPDB Jabar 2024 SMA/SMK tahap 2./ layarInstagram/disdikjabar
Link dan cara pendaftaran PPDB Jabar 2024 SMA/SMK tahap 2./ layarInstagram/disdikjabar /

 

PR JABAR - Pendaftaran PPDB Jabar 2024 SMA, SMK dan SLB tahap 2 sudah dibuka mulai Senin 24 Juni 2024. Bagi yang belum melakukan pendaftaran atau susah daftarnya, berikut link dan langkah mendaftarnya.

Selain link dan cara pendaftarannya, kami juga sertakan persyaratan yang harus dipenuhi agar tidak repot dikemudian hari.

Pendaftaran PPDB Jabar 2024 SMA/SMK tahap 2 dan SLB akan dimulai Senin 24 Juni hingga 28 Juni 2024. Tahap 2 ini, menjadi kesempatan emas bagi siswa yang tidak lolos pada tahap 1.

Baca Juga: Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung untuk 25-29 Juni 2024, Jangan Lupa Persyaratannya

Namun Tahap 2 tersebut diperuntukan bagi Peserta Didik Berkebutuhan Khusus, Jalur Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali/Anak Guru, dan Jalur Prestasi Nilai Rapor dan Kejuaraan.

Sementara untuk siswa SMK dibuka untuk jalur Peserta Didik Berkebutuhan Khusus, Jalur Prestasi Rapor, Jalur Prestasi Kejuaraan, dan Jalur Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali/Anak Guru.

Jalur prestasi tersebut dibuka dengan kuota 25 persen dan untuk perpindahan tugas orang tua memiliki kuota sebanyak 5 persen. Untuk pengumuman hasil PPDB tersebut akan keluar pada 5 Juli 2024.

Jadwal, Cara dan Syarat PPDB Jabar 2024 SMA, SMK dan SLB Tahap 2 

Jadwal Lengkap PPDB Jabar 2024 yang perlu diketahui:

- Pendaftaran: 24-28 Juni 2024

Halaman:

Editor: D Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah